Automatic Search Placement
Kampanye Search Ads
Kata Kunci Search Ads
Alat Perencanaan Search Ads
Materi Iklan Search Ads
Pelaporan Search Ads
Messaging Ads
Paket Aplikasi Global
TikTok Pangle
Lihat tabel di bawah ini untuk mengetahui spesifikasi iklan gambar yang berlaku untuk penempatan iklan di Global App Bundle. Untuk melihat spesifikasi iklan lainnya, seperti spesifikasi iklan In-Feed Auction Ads TikTok atau spesifikasi iklan TikTok Pangle, silakan baca artikel terkait format dan penempatan iklan tertentu.
Penempatan:
App Open Ads: CapCut, Fizzo
In-Feed Ads/Feed Ads 2 Kolom: CapCut
Banner Ads: CapCut
Interstitial Ads: CapCut, Fizzo
Iklan Native: Fizzo
Komposisi iklan:
Materi iklan gambar
Nama aplikasi atau brand (logo)
Tombol lewati iklan
[URL landing page] + tombol CTA (Di samping App Open Ads 1)
Resolusi video:
Vertikal (disarankan): 9:16, ≥720*1.280 px
Horizontal: 16:9, ≥1.280*720 px
Persegi: 1:1, ≥640*640 px
Tipe file gambar:
JPG
JPEG
PNG
Ukuran file gambar: Ukuran file maksimal 100 MB
Nama aplikasi atau brand:
Nama aplikasi dapat berisi 4—40 alfabet Latin atau 2—20 huruf non-Latin.
Nama brand dapat berisi 2—20 alfabet Latin atau 1—10 huruf non-Latin.
Catatan:
Nama aplikasi atau nama brand tidak boleh mengandung emoji.
Tanda baca dan spasi dihitung sebagai karakter.
Tergantung model ponsel dan sistem operasinya, teks yang panjang mungkin berisiko tidak ditampilkan secara utuh pada layar.
Deskripsi iklan: Deskripsi dapat berisi 1—100 alfabet Latin atau 1—50 huruf non-Latin.
Catatan:
Deskripsi tidak boleh mengandung emoji atau karakter khusus: "{ }" atau "#".
Tanda baca dan spasi dihitung sebagai karakter.
Tergantung model ponsel dan sistem operasinya, teks yang panjang mungkin berisiko tidak ditampilkan secara utuh pada layar.