Karena pertimbangan kami terhadap kemampuan model dan akurasi prediksi, Anda mungkin tidak dapat melihat hasil EDR, dan pesan kesalahan akan muncul. Pelajari selengkapnya tentang pesan kesalahan dan penyebab munculnya di bagan berikut.
Tipe EDR | Pesan Kesalahan di TikTok Ads Manager | Alasan munculnya pesan kesalahan ini |
EDR Bid | Perkiraan hasil tidak tersedia karena penempatan iklan tidak menyertakan TikTok. | Penempatan grup iklan Anda harus mencantumkan TikTok. |
EDR Bid | Estimasi hasil tidak tersedia karena bid di luar estimasi cakupan. | Anda memasukkan angka yang terlalu besar atau terlalu kecil, di luar cakupan model prediksi EDR |
EDR Bid | Estimasi hasil tidak tersedia karena grup iklan tidak tayang. | Grup iklan Anda tidak tayang, dan EDR saat ini hanya mendukung grup iklan yang ditayangkan |
EDR Bid | Estimasi hasil tidak tersedia karena tipe anggaran bukan anggaran harian. | Grup iklan Anda tidak memiliki anggaran harian, dan EDR tidak dapat mendukung skenario ini |
EDR Bid | Estimasi hasil tidak tersedia karena Anda menggunakan pengoptimalan anggaran kampanye (CBO) | Grup iklan Anda menggunakan Pengoptimalan Anggaran Kampanye, dan EDR tidak dapat mendukung skenario ini |
EDR Bid | Estimasi hasil tidak tersedia karena konversi grup iklan tidak cukup. | Grup iklan Anda tidak memiliki cukup konversi untuk prediksi model |
EDR Bid | Estimasi hasil tidak tersedia karena bid diubah hari ini. | Anda telah mengubah bid hari ini, dan untuk tujuan akurasi, kami tidak menampilkan hasil EDR |
EDR Bid | Estimasi hasil tidak tersedia karena Anda menggunakan pengoptimalan peristiwa aplikasi (AEO) atau pengoptimalan nilai (VBO). | Grup iklan Anda adalah Pengoptimalan Peristiwa Aplikasi/Pengoptimalan Nilai, dan saat ini EDR tidak mendukung tipe grup iklan tersebut |
EDE Anggaran | Perkiraan hasil tidak tersedia karena penempatan iklan tidak menyertakan TikTok. | Penempatan grup iklan Anda harus mencantumkan TikTok. |
EDE Anggaran | Estimasi hasil tidak tersedia karena anggaran grup iklan melebihi anggaran kampanye. | Anda telah menetapkan anggaran grup iklan > anggaran kampanye yang sesuai, dan EDR tidak dapat mendukung skenario ini |
EDE Anggaran | Estimasi hasil tidak tersedia karena tipe anggaran bukan anggaran harian. | Grup iklan Anda tidak memiliki anggaran harian, dan EDR tidak dapat mendukung skenario ini |
EDE Anggaran | Estimasi hasil tidak tersedia karena Anda menggunakan pengoptimalan anggaran kampanye (CBO) | Grup iklan Anda menggunakan Pengoptimalan Anggaran Kampanye, dan EDR tidak dapat mendukung skenario ini |
EDE Anggaran | Estimasi hasil tidak tersedia karena anggaran diubah hari ini. | Anda telah mengubah anggaran hari ini atau grup iklan Anda menggunakan anggaran terjadwal, dan EDR tidak dapat mendukung skenario ini |
EDE Anggaran | Estimasi hasil tidak tersedia karena grup iklan ini menggunakan pengaturan yang sama dengan grup iklan lainnya. | Grup iklan Anda memiliki pengaturan yang sama persis dengan grup iklan lain, dan EDR tidak dapat mendukung skenario ini |
EDE Anggaran | Estimasi hasil tidak tersedia karena grup iklan tidak tayang. | Grup iklan Anda tidak tayang, dan EDR saat ini hanya mendukung grup iklan yang ditayangkan |
EDE Anggaran | Estimasi hasil tidak tersedia karena konversi grup iklan tidak cukup. | Grup iklan Anda tidak memiliki cukup konversi untuk prediksi model |
EDE Anggaran | Estimasi hasil tidak tersedia karena Anda menggunakan pengoptimalan peristiwa aplikasi (AEO) atau pengoptimalan nilai (VBO). | Grup iklan Anda adalah Pengoptimalan Peristiwa Aplikasi/Pengoptimalan Nilai, dan saat ini EDR tidak mendukung tipe grup iklan tersebut |
EDE Anggaran | Estimasi hasil tidak tersedia karena anggaran grup iklan melebihi anggaran kampanye. | Anggaran grup iklan tidak boleh kurang dari anggaran kampanye. Harap sesuaikan anggaran grup iklan Anda. |
EDR Bid & EDR Anggaran | Perkiraan hasil penayangan tidak dapat digunakan untuk skenario saat ini. | Jika grup iklan Anda tidak memenuhi salah satu dari skenario di atas, dan Anda tetap tidak dapat melihat hasil EDR, hal ini disebabkan oleh sejumlah ketidakmampuan produk backend lainnya, yang akan kami tingkatkan di masa mendatang. |